Daily activity 2 versi indonesia
Hay guys har ini saya ingin berbagi cerita tentang hari praktek kami di poltekpar makassar. hari ini adalah hari kedua dalam minggu ini. seperti biasa kami mulai one line pukul 8. kami memulai dengan one line di depan kitchen untuk di absen dan di periksa kelengkapan tool bag dan grooming kami. lalu supervisor pun memanggil nama kami satu persatu sesuai urutan absen pada kertas absen. setelah itu kami pun masuk dan kembali one line di dalam main kitchen untuk berdoa dan me review apa yang telah di siapkan kemarin dan apa yang akan di lakukan hari ini.
Setelah itu kami langsung mengerjakan apa yang harus di kerjakan hari ini, kelompok kami pagi ini memasak nasi untuk sushi dan men fillet salmon setelah itu kami mulai untuk men set up teble working dan setelah itu kami mulai untuk membuat sushi sebelum jam 12 sushi kami harus sudah ready. karena ketika pukul 12.30 sudah open resto jadi kami harus menyiapkan sushinya. namun kelompok kami harus menghadapi kendala di mana ketika sudah open resto namun kammi belum selsai di karenakan kurangnya nasi. namun semua teratasi karena kammi meminta nasi yang di masak senior.
proses slice fillet salmon
pemberian nasi dan tobiko pada pembuatan hosomaki
pennambahan crab stick
penggulungan hosomaki
pemotongan hosomaki
sushi yang siap di hidangkan
Stelah semua sudah selesai kami pun harus membuat periapan untuk besok di ana kammi bakal menghandle soup. setelah selesai kami memulai general cleaning secepat mungkin dan sebersih mungkin karena kami harus sudah selesai general cleaning pada pukul 15.00. setelah general cleaning selesai kami pun istirahat dan mulai makan bersama. setelah makan kami pun istirahat dan menunggu. setelah beberapa jam menunggu yaitu pukul 17.00 kami pun akhirnya one line untuk berdoa dan pulang. dan hari ini di tutupdengan rasa yang indah.






Komentar
Posting Komentar